perkembangan dan kemajuan dunia dewasa ini terasa begitu cepat, sebanding dengan cepatnya peredaran matahari pada sumbunya. kemajuan yang menakjubkan ini dipotong oleh atau tidak lain dari kemajuan…
setiap akad (perjanjian, contract) menjadi hukum bagi pihak-pihak yang mengadakannya (pacta sunt servenda). sebagai hukum, akad menimbulkan hak bagi dan kewajiban atas para pihak secara timbal bali…
peraturan perundang-undangan tidak mengatur bahwa para pihak dalam suatu perkara harus mewakilkan kepada orang lain. orang yang langsung berkepentingan sendiri dapat efektif bertindak sebagai pihak…
persoalan bulan qomariyah, terutama Ramadhan dan syawal merupakan persoalan asik yang senantiasa aktual. "klasik", karena persoalan ini semenjak masa-masa awal islam sudah mendapatkan perhatian dan…
pristiwa pidana menurut hukum pidana indonesia secara kualitatif dibedakan dalam pristiwa pidana kejahatan dan peristiwa pidana pelanggaran. pristiwa pidana kejahatan adalah perbuatan pelanggar huk…
agar kompilasi tersebut dapat berfungsi secara efektif dalam masyarakat, maka permasalahan yang sangat penting untuk didiskusikan bersama adalah bagaimana masyarakat atau mensosialisasikan kompilas…
hilal adalah bulan sabit yang pertama kali dapat dilihat dengan mata bugilsetelah terjadi konjungsi (ijtima), untuk mengamati hilal syarat utamanya adalah bulan harus ada di atas ufuk pada saat mat…
sejarah peradilan agama tidak terlepas dari sistem politik kolonia belanda dan tidak lepas pula dari segi kepentingan politik kolonia belanda itu sendiri. image yang dipupuk oleh pemerintah kolonia…
untuk menjamin, melindungi dan menjaga kemasalahatan-kemasalahatan tersebut islam, menetapkan sejumlah aturan, baik berupa perintah maupun larangan. dan dalam hal-hal tertentu, aturan ini disertai …
hubungan antara syari'ah dan pradaban manusia pada satu segi dapat dikatakan kausalistik dengan dasar teoritok bahwa: (1) syari'ah dalam kepastiannya sebagai respons terhadap proses pemberdaban mak…
manusia tidak dapat melestarikan kehidupannya tanpa didukung oleh materi (harta). ia harus bekerja atau berusaha untuk memiliki harta. banyak usaha dilakukan untuk mendapatkannya. tidak jarang pula…
karena wasiat merupakan suatu perbuatan yang secara lahir dapat membawa madarat atau bencana bagi pewasiat, mengingat tidak adanya imbalan apapun, maka wasiat tidak sah kecuali apabila dilakukan ol…
islam adalah agama yang sempurna (al-syamil wa al-kamil). di dalamnya terdapat aturan yang mengatur hidup dan kehodupan manuisia agar bisa mencapai hasanah di dunia dan akhirat. aturan dan nilai-ni…
pluralisme adalah ibarat pisau bermata dua yang dapat melukai penggunanya bila tidak ditangani secra hati-hati. masyarakat dimanapun memang terdiri dari berbagai unsur, dan dengan dalih hak asasi m…
Teknologi informasi yang sangat pesat berkembang dewasa ini telah membawa banyak perubahan terhadap pola hidup masyarakat, baik masyarakat internasional pada umumnya maupun masyarakat indonesia pad…
saat ini kiranya dapat dikatakan sudah hampir tidak ada keraguan-keraguan lagio mengenai peranan sentral hukum dalam pelaksanaan pembangunan nasional. bahkan jika kita telusuri, sejak delapan belas…
setelah pengaruh islam meluas ke wilayah-wilayah diluar jazirah Arab, hukum islam dalam bentuk fiqh mulai masuk ke wilayah tersebut. maka hukum islam berhadapan dengan hukum yang telah lama berlaku…
sering istilah hukum keluar dan hukum agama islam disikapi dengan dikotomistik. Apabila hukum sekuler dilenturkan pada studi tatanegara akan tergambar hukum itu bersih dari sentuhan hukum agama seb…
sejak pengadilan agama diberi tugas dan wewenang untuk memeriksa memutus menyelesaikan perkara-perkara ditingkat pertama antara orang-orang beragama islam di bidang kewarisan, wasiat dan hibah yang…
pendapat pertama masyarakat bahwa negara repoblik indonesia berdasar pancasila menghormati agama-agama dan mendudukkan hukum agama dalam kedudukan fundamental. dalam negara berdasar pancasila tidak…