Buku ini berusaha menampilkan profil ekonomi syariah sebagai sebuah sistem dipandang dari sudut sosio-yuridis. Perkembangan ekonomi syariah yang tampak kepermukaan saat ini melulu dipandang dari pe…
Kajian diawali dengan pembahasan tentang konstelasi politik hukum nasional yang merespon perubahan masyarakat sekaligus menyoroti persoalan-persoalan pembaharuan dan transformasi hukum Islam sebaga…
Buku ini menjadi penting dan perlu untuk dibaca karena menguraikan antara lain perkembangan hukum ekonomi syariah di Indonesia saat ini. Pelaku-pelaku usaha ekonomi syariah dan para akademisi ekono…