Text
Laporan hasil monitoring/ penelitian kompilasi hukum Islam bidang hukum perwakafan
Masalah pokok yang menjadi sasaran kajian Laporan hasil monitoring/penelitian kompilasi hukum islam bidang hukum perwakafan ini adalah tengtang pelaksanaan hukum perwakafan, sebagaimana yang terdapat pada kompilasi hukum islam. kajian ini untuk melihat pada masalah-masalah yang sering muncul berkaitan dengan hukum perwakafan. meskipun masalah wakaf tidak begitu krusial bila dibandingkan dengan hukum perkawinan dan warisan sebagaimana dalam kompilasi hukum islam, akan tetapi bukan tidak pernah ada permasalahan yang berkaitan dengan hukum perwakafan, dan ternyata sampai sekarang belum dilakukan kajian atau penelitian yang melihat tren permasalahan apa yang sering muncul dalam bidang perwakafan, terutama yang melibatkan cakupan wilayah secara luas.
HUK200500-1 | 2x4.25 IND i | Perpustakaan PTA Makassar | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain