Text
Bung Hatta, buku-buku, dan literasi politik
Pada dasarnya literasi bukanlah hal yag terpisahkan dari kehidupan seorang Mohammad Hatta. Dari kecil hingga dewasa, literasi yang membentuk Bung Hatta. Tokoh kelahiran Bukittinggi ini melibatkan diri hampir daam semua aspek keilmuan. Ia membaca dan menekuni ilmu sosial dan budaya, bidang ekonoi secara luas, agama, filsafat, dan ketatanegaraan secara ekstensif dan mendalam.
| HAT202001- | 92 TIM | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain